In Stock

Maxer- Steam Generator MGS

Steam generator type MGS memiliki bentuk yang minimalis dan body tercover, dengan tangki dari bahan stainless steel. Permukaan kontrol steam bath dilengkapi dengan twin pengaturan. Type ini merupakan pilihan yang paling ekonomis.

Description

MGS GENERATOR memiliki bentuk yang minimalis dengan Tangki dari bahan stainless steel dilengkapi dengan pengaturan temperatur control untuk tangki steam untuk mencegah agar tangki steam tidak terlalu panas sehingga umur heater element bisa lebih tahan lama.

Digital Panel Controller steam Bath dilengkapi dengan pengaturan secara otomatis untuk pengukuran ruang steam dengan menggunakan kabel sensor yang dipasang di plafon ruang steam . Tambahan pemasangan Nozzle pada semburan uap steam menjadikan uap menjadi halus dan lembut untuk memberikan sentuhan kelembaban secara terus menerus sesuai temperatur yang diatur untuk mendapatkan lingkungan mandi uap secara optimal.

Banyak dipakai pada bagunan komersial dan masyarakat pada umumnya seperti untuk pusat spa, klub olah raga , Sangat cocok untuk budget yang terbatas.

 

DOWNLOAD BROSUR

Additional information

Brand

Maxerheater

You may also like…

Quick Comparison

SettingsMaxer- Steam Generator MGS removeSauna Thermometer & Hygrometer – MAS 240 removeWooden Foot Bowl – MAS 510 removeElement Heater Turbular MaxerHeater Sauna Stove 2000 Watt removeWooden Foot Bowl – MAS 520 removeMaxer - Sauna Stove MSP remove
Image
DescriptionSteam generator type MGS memiliki bentuk yang minimalis dan body tercover, dengan tangki dari bahan stainless steel. Permukaan kontrol steam bath dilengkapi dengan twin pengaturan. Type ini merupakan pilihan yang paling ekonomis.Bahan kayu Munggir diamater 45 cm.Bahan kayu Munggir diamater 50 cm.Tungku sauna ?MAXER Stove Premium? didesain solid dan lebih elegan dengan panel dua lapis yang berkerja sebagai pelindung panas (jaket) dari pemanas sauna. Type MSP ini memiliki basket dengan ukuran lebih besar dan mampu memberikan daya panas tercepat dikelasnya, menggunakan stainless steel yang mencegah korosi.